Kamis, 04 Desember 2008
Menentukan Arah Angin
Anak-anak selalu mempunyai rasa ingin tahu. Tidak seperti orang dewasa yang pada umumnya malu untuk bertanya pada anak sepertinya tidak ada istilah malu bertanya. Pertanyaan mereka meluncur deras laksana rentetan peluru dari senjata otomatis. Setiap hari ada saja topik yang mereka tanyakan. Terkadang saya tidak langsung menjawab pertanyaan mereka karena dua hal pertama karena saya ingin mereka mencari sendiri jawabannya. Yang kedua karena saya memang tidak tahu jawabannya :)
Rasa ingin tahu merupakan modal awal yang Allah berikan pada setiap anak. Rasa ingin tahu membuat anak terus belajar, karena ketika kita tidak ingin mengetahui hal baru itu artinya kita berhenti belajar.
Percobaan sains menentukan arah mata angin ini kami buat untuk menjawab pertanyaan Rafif ketika dia sedang duduk diteras rumah merasakan hembusan angin " darimana sih ini anginnya".
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Summer Holiday
Libur telah tiba... Libur telah tiba... Hatiku gembira.... Siapa yang ga gembira kalau lagi liburan, apalagi kalau liburnya selama 11 min...
-
Berdasarkan list topik matematik a yang akan dipelajari anak, maka Rafif mulai dengan belajar Number Bond atau Ikatan Bilangan. Number Bond ...
-
Rafif sudah menyelesaikan Lapbook luar Angkasa. Artinya belajar sains dengan topik luar angkasa selesai dan kami siap pindah ke topik lain....
-
Seorang teman pernah bertanya kepada saya. Apakah saya pernah bosan menjadi Full Time Mother. Jawaban adalah saya pernah bosan, bahkan bosan...
2 komentar:
tes
menrik sekali...tapi bolehkah saya tahu bagaimana cara membuatnya? terimakasih
Posting Komentar